64 Pengurus dan MKEK IDI Kota Semarang Resmi Dilantik

SEMARANG – Sebanyak 64 pengurus Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan MKEK Cabang Kota Semarang Periode 2022-2025 resmi dilantik. Pelantikan tersebut digelar di Ruang Serbaguna RSD KRMT Wongsonegoro Lantai 3 jalan Fatmawati no.1, Kota Semarang,  Minggu (4/9). Dalam rangka pelantikan dilaksanakan juga seminar tentang penatalaksanaan Diabetes Melitus(DM) dan Vaksinasi booster ke 2 untuk tenaga kesehatan, jelas […]

Sumber Artikel Mediaini.com :
64 Pengurus dan MKEK IDI Kota Semarang Resmi Dilantik
MEDIAINI


Comments

Popular posts from this blog

Shrimp Bowl with Cilantro Lime Rice

Hari Batik Nasional, Hotel GranDhika Pemuda Semarang Gelar Event Batik Corner

Perfect Zucchini Lasagna